Bukber keluarga besar SMKN1 Mojoanyar

Kegiatan Buka puasa bersama keluarga besar SMKN 1 Mojoanyar dilaksanakan di masjid An-Nur dan teras front office SMKN 1 Mojoanyar. Kegiatan ini dilaksanakan pada hari Rabu tanggal 29 Juni 2019 , dimulai pukul 17.00 sampai selesai.

Acara diawali di Masjid An-Nur , dengan  sambutan dari kepala sekolah Bapak Akhmad Muklason , Siraman rohani oleh Bapak Muhammad Ilmiawan  dan dilanjutkan dengan sholat magrib berjamaah.

Acara buka puasa dengan makan bersama dilaksanakan di teras Front office diikuti oleh semua bapak Ibu guru dan karyawan serta para tamu ketua komite Bapak H. chairuman dan jajaran pengurus lainnya.

 

 

0 replies

Leave a Reply

Want to join the discussion?
Feel free to contribute!

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *